Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Patroli Dialogis Sambang Warga

    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Patroli Dialogis Sambang Warga

    Polres Karawang -  Bhabinkamtibmas Polsek Klari Polres Karawang Aiptu Yanto Sugiyarto dan Babinsa Koramil 0412/Klari, Kodim 0604/Karawang Serka Adang melaksanakan sambang masyarakat di desa binaannya, Senin (27/05/2024).

    Kegiatan ini merupakan salah satu wujud keaktifan Bhabinkamtibmas dan Babinsa dalam menciptakan situasi keamanan dan ketertiban yang aman dan kondusif melalui kerja sama yang baik, dengan Warga masyarakat di wilayah Desa Sumurkondang Kec Klari.

    Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono melalui Kapolsek Klari Kompol Andryan Nugraha mengatakan, bahwa kegiatan Sambang merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh para Bhabinkamtibmas dan Babinsa agar setiap saat selalu berada di tengah-tengah masyarakat demi terpeliharanya keamanan dan ketertiban masyarakat di Wilayah Desa binaannya.

    Bhabinkamtibmas yang sehari harinya melaksanakan kegiatan di wilayah Desa dan mendatangi warga binaan ataupun perkantoran dengan melakukan kegiatan seperti Sambang ini guna menjalin hubungan yang baik antara Bhabinkamtibmas, Babinsa dengan pemerintah maupun warga masyarakat sehingga segala bentuk informasi yang ada di daerah binaanya dapat diperoleh dan bisa diantisipasi sebelum terjadi. ujarnya.

    Polres Karawang_AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    polsek klari polres karawang polda jabar humas polres karawang kapolres akbp wirdhanto hadicaksono
    Kota Bogor

    Kota Bogor

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Klari Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Kenakalan Remaja, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Antisipasi Kabomania, Unit Sabhara Polsek Tanah Sareal Kolaborasi dengan Polsek Bogor Utara   
    Razia Knalpot Bising, 30 Pemotor Diamankan Polresta Bogor Kota   
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakuan Bogor Selatan Wujudkan sinergitas TNI-POLRI

    Tags